Lowongan Kerja Admin Social Media Njw Furniture Di Pedurungan, Jawa Tengah

Melani Fitria

Lowongan Kerja Admin Social Media Njw Furniture Di Pedurungan, Jawa Tengah
Lowongan Kerja Admin Social Media Njw Furniture Di Pedurungan, Jawa Tengah

Njw Furniture memberi kesempatan untuk bergabung bersama Admin Social Media di Pedurungan, Jawa Tengah.

Deskripsi Pekerjaan

**Fresh Graduated

Tanggung Jawab Pekerjaan – Membuat content di Instagram , Facebook, WhatsApp, tiktok secara professional dan engaging (organic) – Copywriting and Branding – Kreatif membuat captions yang mengerti brand story dan produk (Bukan seperti jualan di IG) – Posting feeds dan stories setiap hari.

_ Bisa editing video konten yg menarik 

  – Bisa posting marketplace

  – bisa membuat laporan dari hasil campaign/posting feeds per bulan • Mengelola Social Media dengan baik Syarat &amp Keahlian Pengalaman

minimal 6 bulan di bidang yang sama : Harus ada portfolio yang pernah dihandle, atau minimal pekerjaan yang berhubungan Keahlian : – Instagram

 _Tiktok 

– Facebook 

 – Adobe Photoshop / AI / Canva /Capcut 

Persyaratan minimum:
  • Mencari kandidat untuk bekerja pada:
    • Senin: Pagi
    • Selasa: Pagi
    • Rabu: Pagi
    • Kamis: Pagi
    • Jum’at: Pagi
    • Sabtu: Pagi
    • Minggu: Pagi
  • Tidak diperlukan pengalaman kerja untuk posisi ini
  • Pelamar harus memiliki KTP
  • Tanggal mulai kerja: 23 April 2024
  • Gaji yang diinginkan: Rp1,500,000 – Rp2,500,000 per bulan

Keuntungan Yang Didapat:

Lokasi Kerja Njw Furniture: Pedurungan, Jawa Tengah

Waktu Kerja : Full time

Lamar Sekarang DAFTAR

Loker Njw Furniture Ditutup Pada : 18 May 2024

Also Read

Bagikan: