Research & Development Manager (Manufacture) memberi kesempatan untuk bergabung bersama Research & Development Manager (Manufacture) di Semarang, Jawa Tengah.
Deskripsi Pekerjaan
Deskripsi Pekerjaan:
1. Merencanakan semua aktifitas research and development 2. Mengawasi pelaksanaan pengujian hasil produksi
3. Mengembangkan produk baru dan proses produksi yang lebih baik
4. Melakukan riset produk dan riset pasar untuk keperluan R&D 5. Bertanggung jawab terhadap solusi dari keluhan dan tren keinginan konsumen
6. Melakukan kalibrasi alat ukur yang digunakan di pabrik
7. Membawahi QC dan Grader, menjaga kualitas bahan dan hasil produksi
Kualifikasi:
1. Pendidikan minimal S1
2. Pengalaman sebagai Research and Development Manager di perusahaan manufaktur kayu minimal 3 tahun
3. Memiliki kemampuan mengelola penelitian serta pengembangan produk baru atau inovasi produk yang ada
4. Memiliki keterampilan kepemimpinan dan manajemen tim yang efektif
5. Memiliki keterampilan komunikasi dan interpersonal yang sangat baik