Peluang Kerjaku memberi kesempatan untuk bergabung bersama Staff Warehouse di .
Deskripsi Pekerjaan
– Menerima dan memproses barang yang masuk gudang, bongkar, pengecekan kualitas, memberi label, packing dan menyimpannya. – Memastikan kualitas barang yang diterima dari supplier dalam keadaan baik, saat disimpan, dan dikeluarkan dari gudang. – Mengatur penempatan barang agar mudah pada saat pengecekan stok, permintaan pelanggan dan persiapan pengiriman – Setiap hari membuat laporan keluar masuk barang di gudang. – Mampu menginformasikan, kepada atasan untuk melakukan penambahan stok barang, juga termasuk kelengkapannya. · – Mampu bekerjasama dan berkomunikasi dengan baik dengan staff dan karyawan lain yang berhubungan. – Bertanggung jawab kalau terjadi kehilangan atau selisih jumlah stok di gudang. – Mampu melaksanakan SOP (standard operating procedure) perusahaan. Mempunyai keinginan untuk berkembang , belajar, untuk meningkatkan kinerja perusahaan – Pria – Berpengalaman – SMA/SMK – Tidak ada batasan usia – Terima kandidat tanpa foto diri – Kota sesuai penempatan kerja (Kota Semarang)