PT Bina Artha Ventura memberi kesempatan untuk bergabung bersama Account Officer di Tembalang, Jawa Tengah.
Deskripsi Pekerjaan
Jobdesk :
- Mengumpulkan dokumen pengajuan nasabah
- Melakukan analisis, verifikasi, dan identifikasi pengajuan pembiayaan
- Mencari dan membuat pengajuan pembiayaan nasabah
- Melakukan monitoring nasabah pembiayaan
- Mencari prospek nasabah atau mitra baru
- Melakukan pembentukan kelompok pinjaman
- Melakukan survey kelayakan calon mitra atau nasabah dengan mengunjungi rumah/ tempat usahanya
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal SMA sederajat
- Usia maksimal 33 tahun
- Menyukai pekerjaan lapangan
- Memiliki kendaraan dan SIM C
- Jujur dan bertanggungjawab
- Dapat bekerjasama dalam tim
Persyaratan minimum:
- Mencari kandidat untuk bekerja pada:
- Senin: Pagi, Siang
- Selasa: Pagi, Siang
- Rabu: Pagi, Siang
- Kamis: Pagi, Siang
- Jum’at: Pagi, Siang
- Sabtu: Pagi, Siang
- Tidak diperlukan pengalaman kerja untuk posisi ini
- Pelamar harus memiliki KTP