PT Kimia Yasa memberi kesempatan untuk bergabung bersama Account Receivable Staff di Semarang, Jawa Tengah.
Deskripsi Pekerjaan
Tugas & Tanggung Jawab:
- Serah terima invoice dari bagian invoice & Menyiapkan invoice untuk TT kolektor
- Scan tagihan modern outlet (seperti dominos dan burger king dll ) untuk kirim via email
- Melakukan konfirmasi dari TT yang di kirim baik melalui collector, expedisi dan email
- Membuat Pelunasan & FU Laporan Piutang
- Arsip tanda terima invoice & menerima dan memeriksa tanda terima dari kolektor
Kualifikasi:
- Ketelitian dan perhatian terhadap detail, terutama dalam mengelola angka dan catatan keuangan.
- Pengetahuan akan prinsip-prinsip dasar akuntansi dan finance, praktik kredit, dan peraturan penagihan.
- Keterampilan analitis untuk mengidentifikasi pola dan masalah yang mungkin dapat terjadi.
- Keterampilan manajemen waktu dan kemampuan untuk melakukan multitasking.
- Kemampuan membangun hubungan baik dan menangani konflik dengan pelanggan.
- Memiliki kesadaran dan pemahaman akan hukum etika dan kebijakan perusahaan terkait piutang.
- Kemampuan beradaptasi dengan cepat terhadap perubahan.