PT Arta Boga Cemerlang memberi kesempatan untuk bergabung bersama Merchandiser Leader di Semarang, Jawa Tengah.
Deskripsi Pekerjaan
– Berkoordinasi dengan para Merchandiser dalam melakukan tugasnya – Melakukan monitoring pekerjaan dan kegiatan Merchandiser – Menjaga hubungan antara perusahaan dan toko – Pria/Wanita – Berpengalaman – S1 – 22 – 30 Tahun – Kandidat wajib upload foto – Kota sesuai penempatan kerja (Kota Semarang)