PT Nojorono Tobacco International memberi kesempatan untuk bergabung bersama Purchasing Staff (General Buyer) di Kudus Kota, Jawa Tengah.
Deskripsi Pekerjaan
Tugas & Tanggungjawab: 
- Melakukan monitor purchase order yang statusnya open
- Melakukan supplier evaluation
- Membantu fungsi sourching vendor 
- Melakukan koordinasi dengan buyer terkait dengan pembelian yang dilakukan 
- Membantu pemenuhan purchase requisition menjadi purchase order 
Kualifikasi :
- Usia Maksimal 25 tahun 
- Pendidikan S1 semua jurusan 
- Menguasai Ms. Office terutama Ms. Excel 
- Mampu bekerjasama dalam tim 
- Memiliki komunikasi yang baik 
- Bersedia ditempatkan di Kota Kudus, Jawa Tengah.