CV Bumi Wijaya memberi kesempatan untuk bergabung bersama QUALITY ASSURANCE SUPERVISOR di Kroya, Jawa Tengah.
Deskripsi Pekerjaan
Qualifications & experience
- Usia Maks. 35 Tahun
- Pendidikan Profesi Apoteker
- Memiliki Pengalaman Min. 5-6 Tahun di bidang Quality Assurance Farmasi
- Mengerti mengenai cGMP (current Good Manufacturing Practices), dan Regulasi terkini mengenai Industri Kefarmasian
- Menjadi penanggungjawab farmakovigilans
- Memiliki keahlian public speaking, komunikasi, leadership, dan interpersonal skill
Tasks & responsibilities
- Memastikan penerapan dan pembentukan sistem mutu (QMS) termasuk manual mutu perusahaan
- Melakukan pengawasan terhadap fungsi bagian pengawasan mutu
- Merencanakan, mengawasi dan melakukan audit eksternal (pemasok)
- Memprakarsai dan berpartisipasi dalam program validasi/kualifikasi
- Memastikan pemenuhan persyaratan teknis atau peraturan perundangan yang berkaitan dengan produk jadi
- Mengevaluasi/mengkaji catatan batch (batch record)
- Meluluskan/menolak produk jadi untuk penjualan dengan mempertimbangkan semua faktor terkait
- Melakukan pengkajian dan memberkan keputusan terhadap proses pengolahan ulang dari produk farmasi
- Mampu merencanakan, mengawasi dan melakukan audit internal/inspeksi diri
- Melakukan penanganan terhadap keluhan dan penarikan produk, serta farmakovigilans/MESKOS/MESOT