Lowongan Kerja Supervisor Bengkel Vespa Matic Vespa Station Di Jawa Tengah

yohanes

Lowongan Kerja Supervisor Bengkel Vespa Matic Vespa Station Di Jawa Tengah
Lowongan Kerja Supervisor Bengkel Vespa Matic Vespa Station Di Jawa Tengah

Vespa Station memberi kesempatan untuk bergabung bersama Supervisor Bengkel Vespa Matic di Jawa Tengah.

Deskripsi Pekerjaan

DESKRIPSI PERUSAHAAN:
Vespa Station adalah bengkel motor yang berfokus pada pelayanan service prima dan penjualan sparepart &amp aksesoris yang lengkap khusus Vespa Matic,
TUGAS &amp TANGGUNG JAWAB:
  • Merekrut, mengembangkan, &amp membangun Super Team 
  • Mengelola kompensasi dan benefit
  • Memastikan kelancaran seluruh kegiatan operasional
  • Pengembangan strategi bisnis
  • Pengelolaan pelanggan
KUALIFIKASI &amp PENGALAMAN:
  • Sehat jasmani dan rohani.
  • Min. pendidikan S1/D3
  • Pengalaman min. 2 tahun di bidang Supervisor/Managerial (bidang otomotif nilai tambah)
  • Memiliki kepribadian jujur, supel, tegas, cepat, aktif, PD, public speaking, &amp memiliki leadership
  • Modern &amp update teknologi
KEUNTUNGAN:
  • Lingkungan kerja yang positif.
  • Menambah wawasan tentang dunia otomotif, khususnya Vespa Matic.
  • Berkontribusi dalam komunitas Vespa Matic di Indonesia.

Persyaratan minimum:
  • Mencari kandidat untuk bekerja pada:
    • Senin: Pagi
    • Selasa: Pagi
    • Rabu: Pagi
    • Kamis: Pagi
    • Jum’at: Pagi
    • Sabtu: Pagi
  • Diperlukan 2-3 tahun pengalaman kerja yang relevan untuk posisi ini
  • Pelamar harus memiliki KTP
  • Tanggal mulai kerja: 26 September 2024
  • Gaji yang diinginkan: Rp2,000,000 – Rp3,000,000 per bulan

Keuntungan Yang Didapat:

Lokasi Kerja Vespa Station: Jawa Tengah

Waktu Kerja : Full time

Lamar Sekarang DAFTAR

Loker Vespa Station Ditutup Pada : 20 Oct 2024

Also Read

Bagikan: